improving writerpreneurship

Post Top Ad

Tampilkan postingan dengan label Fair. Tampilkan semua postingan
Tampilkan postingan dengan label Fair. Tampilkan semua postingan
April 15, 2016

Singapura Seru Bareng Travel Fair

by , in
Singapura Seru Bareng Travel Fair



Jumat lalu, ada banyak sekali event digelar di Semarang. Seharian itu saja aku hadir di tiga event sekaligus. Launching Beauty Clinique,  Live Broadcast Talkshow BPJS dan Singapura Seru Bareng Travel Fair ini,

Bertempat di Paragon Mall Semarang, event ini merupakan bagian dari Singapore Tourism Board (STB) Indonesia yang saat ini semakin gencar melakukan upaya pemasaran di beberapa kota di luar Jakarta. Rupanya ia berkolaborasi dengan Changi Airport Group.

Di area paling depan dari venue, kita disambut dengan miniatur dari  tower-tower seperti yang ada di Singapura. So, sejak awal masuk pengunjung digiring untuk menikmati aura dan suasana negeri yang terkenal dengan kebersihan dan kerapian serta wisata kotanya itu. 

Semarang menjadi kota kedua yang dituju, setelah di Bandung (1–3 April, Istana Plaza) berlangsung selama tiga hari, Jumat-Minggu (8–10/4) di Mal Paragon. Selanjutnya juga digelar di Surabaya (15–17 April, Grand City Mall) dan  Medan (22–24 April, Sun Plaza).

Di bagian pusat venue, panggung besar menjadi central point of view. Warna ungu mendominasi. Dan  di sanalah Titi Kamal dan Christian Sugiono siang sampai sore itu berbagi cerita dan pengalaman mereka selama jalan-jalan di Singapura. 

Bagian paling selatan dari venue, kita disambut oleh sederet booth tour travel agent. STB ini memang menggandeng lebih dari 400 agen perjalanan wisata, bekerja sama dengan cabang Asita (Association of The Indonesia Tours & Agencies) di setiap kota.  Beberapa agen perjalanan wisata terkemuka di Semarang ini  telah diseleksi untuk bisa ikut  berpartisipasi dalam Travel Fair ini. 
Selain itu, ada pula booth SilkAir yang menawarkan promosi menarik yaitu tarif pesawat Semarang-Singapura-Semarang sebesar Rp 1,35 juta yang juga didukung dengan promosi cash back kartu kredit BCA
Jika kita  membeli paket perjalanan ke Singapura pada saat pameran, kita mendapatkan kartu prabayar Mastercard senilai S$50 dan Changi Dollar Voucher senilai S$20.

Oh ya, ada permainan Spin-The-Wheel lho. Dan ada kesempatan memenangkan hadiah menarik seperti tiket pesawat, akomodasi hotel dan voucher belanja ION Orchard. Berbagai aktivitas termasuk Stamp Hunt dan kompetisi mewarnai juga bikin event ini makin seru. 
Duh, jadi ingin ke Singapura deh. Semoga segera terwujud ya. Aamiin.
Februari 07, 2016

Islamic Book Fair 2016

by , in
Islamic Book Fair 2016



Eh nggak terasa sudah mau ada gelaran Islamic Book Fairlagi nih. Pasti akan  ada banyak buku-buku baru nih, deretan buku-buku lama juga serta  event-event seru.
Yuk pantengin mau ada acara apa saja di sana


SUSUNAN ACARA IBF 2016
26 Februari – 6 Maret 2016
Istora Senayan, Jakarta
Jumat, 26 Februari 2016
Waktu Tempat Acara Narasumber (Pengisi Acara)
10.00 - 15.00 Panggung
Utama Festival Qasidah Rebana
12.30 - 14.00 Ruang Anggrek Lomba Mewarnai KKPK dan Komik Cican
16.00 - 18.00 Panggung
Utama Lomba Marawis
16.30 - 18.00 Ruang Anggrek Bedah Buku & Gathering Nasional
Developer Property Syariah

19.00 - 20.30 Panggung
Utama GR Opening Ceremony IBF 2016
Sabtu, 27 Februari 2016
Waktu Tempat Acara Narasumber
(Pengisi Acara)
10.00 - 12.00 Panggung Utama Opening Ceremony Islamic Book Fair 2016
Bpk. Anies Baswedan (Menteri Pendidikan dan Kebudayaan RI), Teuku Wisnu, Izzatul Islam
12.30 - 14.00 Panggung Utama Talkshow Buku "Sukses Mulia" Indrawan Nugroho, Jamil  Azzaini, Mia Marianne, 33
Trainer Tempa
13.00 - 14.30 Ruang Anggrek ASEAN Book Council
14.15 - 15.45 Panggung Utama Talkshow "Proses Menuju Akhirat" Ust. Arifin Ilham
14.30 - 16.00 Ruang Anggrek Arabic For Kids; 4 Jurus Dahsyat, Bimbingan Bahasa Arab Mudah dan
Enjoy & Launching Mustaqilli Online
KH. Agus Shohib Khaironi, S.Ag, Lc.
16.00 - 17.30 Panggung Utama Talkshow "Krisis Peradaban Islam"
Haedar Nashir (Ketua PP
Muhammadiyah), Azyumardi Azra, Ihsan Ali Fauzi
16.30 - 18.00 Ruang Anggrek Temu Penulis Buku dan Pemeran
Film "Mimpi Anak Pulau"
18.15 - 19.30 Panggung Utama Launching Buku "Sang Penatap Matahari" Tasaro GK., M. Gunawan Yasni
18.15 - 19.30 Ruang Anggrek Bedah Buku "Ilusi Negara Demokrasi"
Rochmat S. Labib, Arief B.
Iskandar
19.30 - 21.00 Panggung Utama Launching Buku Seri Keluarga "Masuk Surga Sekeluarga" Ust. Bachtiar Nasir
Minggu, 28 Februari 2016
Waktu Tempat Acara Narasumber
(Pengisi Acara)
10.30 - 12.00 Panggung
Utama Bedah Buku 'Harmony of Humanity'
Karya Raghib as Sirjani Dr.Adian Husaini, Dr. Yudi Latief
10.30 - 12.00 Ruang Anggrek Bedah Buku "Gerakan Anti
Sembrono" Luky B. Rouf
12.30 - 14.00 Panggung
Utama Launching dan Bedah Buku "11
Bintang" Mahdavi
14.15 - 15.45 Panggung
Utama
Training Akbar Menghafal Al-Quran Metode Tikrar "Hafal Tanpa Menghafal"
Ust. Hamim Tohari
14.30 - 16.00 Ruang Anggrek Story Telling & Cerita Buku Anak
15.45 - 17.00 Panggung
Utama Talkshow "Tentang Cinta, Jodoh dan Allah"
Ikhsanun Kamil, Fuefue Elmart, Irja Nasrullah, Febrianti Almeera, Ummu Rumaisha
16.30 - 18.00 Ruang Anggrek Bedah Buku "Jalan Tengah Demokrasi"
Ismail Yusanto, Sohibul Iman, Tohir Bawazir
17.00 - 18.15 Panggung
Utama Talkshow Inspiratif "Mengukir Sejarah dengan Sejarah" Felix Siauw, Sayf Ghazi, Alfatih
Satria, @YukNgajiID
18.30 - 19.45 Panggung
Utama Talkshow "Halaqah Cinta" Arif Rahman Lubis, Aldilla Dharma
20.00 - 21.00 Panggung
Utama Meet and Greet Ria Ricis Ria Ricis
Senin, 29 Februari 2016
Waktu Tempat Acara Narasumber
(Pengisi Acara)
10.30 - 12.00 Panggung
Utama Talkshow "Membangun Karakter
Anak" Anis Matta
09.00 - 12.00 Ruang Anggrek Lomba Syarhil & Fahmil Qur'an
(Babak Penyisihan I)
12.30 - 14.00 Panggung
Utama Talkshow 'Psikologi Al-Qur'an dalam Keluarga'
Ust. Subhi al-Bughuri, Prof. Dr. H. Achmad Mubarok, Prof. Dr. Hj. Tuti Alawiyah AS.
12.30 - 14.00 Ruang Anggrek Lomba Syarhil & Fahmil Qur'an
(Babak Penyisihan I)
14.30 - 16.00 Ruang Anggrek Lomba Syarhil & Fahmil Qur'an
(Babak Penyisihan I)
16.30 - 18.00 Panggung
Utama Talkshow "Seputih Hati; Memoar
Cinta Seorang Ayah" Dwi Mukti Wibowo, Prita Laura
19.00 - 20.30 Panggung
Utama Talkshow "Halal Food"
19.00 - 20.30 Ruang Anggrek Gathering Pustakawan se-Indonesia
Selasa, 1 Maret 2016
Waktu Tempat Acara Narasumber
(Pengisi Acara)
10.30 - 12.00 Panggung
Utama Launching Buku "Pokok-Pokok
Peraturan Hidup dalam Islam" KH. Hajidz Abdurrahman, MA.
09.00 - 12.00 Ruang Anggrek Lomba Syarhil & Fahmil Qur'an
(Babak Penyisihan II)
12.30 - 14.00 Panggung
Utama Launching Buku 'Mendaki Jalan Kemuliaan' & 'Menikmati Hidup Mengingat Mati'
Dr. H. Hasan Basri Tanjung,
MA., Dr. H. Sunandar Ibnu Nur,MA
12.30 - 14.00 Ruang Anggrek Lomba Syarhil & Fahmil Qur'an
(Babak Penyisihan II)
14.30 - 16.00 Panggung
Utama Talkshow "Kado Pernikahan Terindah" Ust. Ibnu Watiniah
14.30 - 16.00 Ruang Anggrek Lomba Syarhil & Fahmil Qur'an
(Babak Penyisihan II)
16.30 - 18.00 Panggung
Utama Talkshow "7 Kiat Menjadi Orangtua Shalih"
Ihsan Baihaqi (International Parenting Trainer)
16.30 - 18.00 Ruang Anggrek Talkshow Terapi Gelombang Suara Al-
Qur'an; "Al-Qur'an Obat Lahir Bathin" Ust. Abdul Roziq
19.00 - 20.30 Panggung
Utama Islamic Singer Audition 2016 (Final)
Rabu, 2 Maret 2016
Waktu Tempat Acara Narasumber
(Pengisi Acara)
09.00 - 12.00 Panggung
UtamaLomba Cerdas-Cermat Sains & Al-
Qur'an (Babak Penyisihan)
12.30 - 14.00 Panggung
Utama Seminar Pendidikan Islam "Sosok Pendidik Islami" Drs. H. Sukro Muhab, M.Si.
(Ketua JSIT Indonesia)
14.30 - 16.00 Panggung
Utama
Lomba Cerdas Cermat Sains & Al- Qur'an (Babak Final)
16.30 - 18.00 Panggung
Utama Bedah Buku "10 Kuliah Agama Islam"
& "Bergiat Dakwah Merajut
Ukhuwah" Dr. Adian Husaini, M.Fauzil
Adhim, Solikhin Abu Izuddin, Shofwan Al Banna
16.30 - 18.00 Ruang Anggrek Talkshow "Saat Entitas Berbicara
dengan Bahasa Kalbu dan Akal"
Dr. Ali Unsal (Penulis dari
Turki), Astri Katrini Alafta, S.S.,
M.Ed.
19.00 - 20.30 Panggung
Utama Ngaji dan Ngobrol Bareng Ustadz Ust. Wijayanto, Gus Awy
(Penulis Buku Q&A)
Kamis, 3 Maret 2016
Waktu Tempat Acara Narasumber
(Pengisi Acara)
10.00 - 12.00 Panggung
Utama Lomba Syarhil & Fahmil Qur'an (Babak Final)
12.30 - 14.00 Panggung
Utama Lomba Syarhil & Fahmil Qur'an (Babak Final)
14.30 - 16.00 Panggung
Utama Talkshow "Keluarga Bahagia dengan Menjadi Keluarga Qur'ani, Satu
Keluarga Satu Hafidz"
Ustadz Agus Sujadmiko &
keluarga
14.00 - 16.00 Ruang Anggrek Diskusi Forum Anggota IKAPI DKI
Jakarta
16.30 - 18.00 Panggung
Utama
Talkshow Pentashihan "Kesucian dan
Keindahan Al-Qur'an'
Dr. Muchlis M. Hanafi, MA.,
Sahrul Gunawan
19.00 - 20.30 Panggung
Utama Islamic Singer Audition 2016 (Grand
Final)
19.00 - 20.30 Ruang Anggrek Talkshow "Lebih Dekat dengan
Keluarga Nabi SAW."
Ust. Budi Ashari, Ust. Khalid Basalamah
10.30 - 12.00 Panggung
Utama Talkshow "Bersama Hingga Jannah" Ust.Haikal Hasan, Ust. Bendri
Jaisyurrahman
13.00 - 14.30 Panggung
Utama
Pengenalan Metode Menghafal Al-
Qur'an Sub-Kalimat Nanang Solihin, Hafiz
13.00 - 14.30 Ruang Anggrek Talkshow Parenting
14.30 - 16.00 Panggung
Utama Talkshow "Dampak Gemar Menulis Bagi Anak" dan Launching Buku "One
Day to Write"
Lala Elmira, Elly Risman, Kang Heni
14.30 - 16.00 Ruang Anggrek Workshop "Menghafal Al-Qur'an
Semudah Menggerakkan Jari Tangan dengan Metode Matematika Al-
Qur'an"
Ust. Nurul Habiburrahman,
MA., Ustadzah Nurul Hikmah, MA.
16.30 - 18.00 Panggung
Utama Launching "Al-Qur'an Khusus Belajar" Ust. Yusuf Mansur
16.30 - 18.00 Ruang Anggrek Workshop Pendidikan untuk Orangtua
dan Guru
19.00 - 21.00 Panggung
Utama Indonesia Nasheed Award Humood Alkudher, Egi Edcoustic, dll
19.00 - 20.30 Ruang Anggrek Talkshow "Setahun Merajut Cinta di
Bumi Syariah" Kondisi Suriah Terkini
Ust. Ihsan al-Faruq (Relawan
Kemanusiaan Misi Medis
Suriah)
Sabtu, 5 Maret 2016
Waktu Tempat Acara Narasumber
(Pengisi Acara)
10.30 - 12.00 Panggung Utama Bedah Buku "Muhammad 3" Tasaro GK
10.30 - 12.00 Ruang Anggrek Talkshow "Cara Cepat dan Mudah
Mengiramakan Al-Qur'an ala Imam Masjidil Haram"
Ust. Abdul Roziq
12.30 - 14.00 Panggung Utama Talkshow dan Bedah Buku "Ayat- Ayat Cinta 2" Habiburrahman El Shirazy
12.30 - 14.00 Ruang Anggrek Talkshow "Peran Pesantren dalam
Mendidik Bangsa"
KH. Hasan Abullah Sahal, Adnin Armas
14.10 - 15.30 Panggung Utama Launching Buku "Hijrah" Peggy Melati Sukma
14.30 - 16.00 Ruang Anggrek Bedah Buku "Profesi-Profesi Hina
yang Dianggap Mulia" Ust. Syamsudin Ramadhan
15.30 - 17.00 Panggung Utama
Launching & Bedah Buku "Cerdas
Haji & Umroh"; Filosofi Haji & Umroh
Bagi Keluarga Qur'ani
Dr. M. Syafii Antonio, M.EC.

17.00 - 18.15 Panggung Utama Acara Sponsor (OJK)
19.00 - 20.30 Ruang Anggrek Bedah Buku "Terjebak di Dunia
Maya" Rita Marlita, Kak Seto
Minggu 6 Maret 2016
Waktu Tempat Acara Narasumber
(Pengisi Acara)
10.30 - 12.00 Panggung Utama Tabligh Akbar "Dakwahku,
Bersamamu di Jalan Berliku" Salim A. Fillah, Felix Siauw
12.30 - 14.00 Panggung Utama Talkshow dan Bedah Buku "Pulang" Tere Liye
12.30 - 14.00 Ruang Anggrek Talkshow "Jodoh" Fahd
14.30 - 16.00 Panggung Utama Talkshow Dilan / Milea (Suara Hati
Dilan) Pidi Baiq

14.30 - 16.00 Ruang Anggrek Bedah Buku "Profesi-Profesi Hina
yang Dianggap Mulia" Ust. Syamsudin Ramadhan
16.30 - 18.00 Panggung Utama Talkshow & Performance 2F (Fatin &
Fuadi) Fatin Shidqia Lubis, A. Fuadi
19.00 - 20.30 Panggung Utama Closing Ceremony Islamic Book Fair
Sumber website ikapi 2016
www.islamic-bookfair.com/download/susunan-acara-ibf-2016/?wpdmdl=444


Jangan lupa beli buku-bukuku juga ya teman-teman. Yang terbaru ada Socioteenpreneur, Bidadari Surga Pun Cemburu, Matahari Mata Hati dan Muslimah  Kudu Happy. 

Go grab it! Thank you:)



Januari 27, 2016

Demak Fair

by , in
Demak Fair


Tak bisa dipungkiri bahwa kebanggaan juga rasa senang hadir tatkala kota yang kita tinggali terus berbenah demi kemajuannya. Termasuk menyelenggarakan berbagai pameran  dan festival yang menyedot banyak pihak agar turut berpartisipasi.








Desember 04, 2015

Indonesia Craft Fair Di Java Mall Semarang

by , in
Indonesia  Craft Fair Di Java Mall Semarang






Sekali dayung, dua tiga pulau terlampaui, begitulah kira-kira ungkapannya. Jadi ceritanya selagi geng kami kopdar (ahahaha, geng lho. jadi seneng deh karena berasa sejajar sebab punya geng juga seperti Armada perangnya mas Rizal) ternyata di Java Mall tempat ngumpul kami hari itu pas ada pameran kerajinan Nusantara. Jadilah kami jalan-jalan juga untuk mencuci mata sembari mencari inspirasi buat tulisan (juga usaha kecil kalau bisa) *halagh:D*



Hampir ada perwakilan dari semua wilayah di Indonesia. Yang besar-besar tentu saja. KArena kan kita punya lebih dari 17.000 kepulauan. Bayangkan saja! Tujuh belas ribu, boooook..





Kebanyakan berupa kerajinan batik, kain, tas, sepatu sandal, dompet, hiasan dinding dan lain-alin aksesoris yang bisa kita letakkan di rumah, kantor maupun kita pakai dalam keseharian.




Belanja nggak? Hmmm...
Mau tahu aja, atau mau tahu bangets? :D

Post Top Ad